SELAMAT DATANG DI BLOG DINAS TENAGA KERJA, PERINDUSTRIAN KOPERASI DAN UKM KABUPATEN KUDUS

Rabu, 18 Januari 2017

DAFTAR KEGIATAN PELATIHAN BLK


UPT BLK Unit Pelayanan Terpadu Balai Latihan Kerjamerupakan Unit Pelaksana Teknis pada Dinas Tenaga Kerja, Koperasi dan UKM Kabupaten Kudus, UPT BLK beralamat di Jalan Conge No. 99, Ngembalrejo, Kudus.  UPT, BLK memiliki kegiatan pelatihan yang akan dilaksanakan pada Tahun Anggaran 2017. 
Adapun daftar pelatihan yang akan dilaksanakan sebagai berikut :
  1. Menjahit Busana Dasar 
  2. Menjahit Busana Lanjutan 
  3. Menjahit Tas
  4. Menjahit Topi
  5. Tata Kecantikan Rambut Dasar 
  6. Tata Kecantikan Rambut Lanjutan 
  7. Tata Rias Manten Dasar 
  8. Tata Rias Manten Lanjutan 
  9. Tata Kecantikan Kulit 
  10. Tata Boga 
  11. Operator Komputer Dasar 
  12. Operator Komputer Lanjutan 
  13. Desain Grafis Dasar 
  14. Operator Grafis Lanjutan 
  15. Web Desain 
  16. Komputer Akutansi Perkantoran 
  17. Las SMAW
  18. Pertukangan Kayu
  19. Desain Gambar Teknik 2D & 3D
  20. Otomotif Motor Dasar 
  21. Otomotif Motor Lanjutan 
  22. Otomotif Motor Dasar
  23. Otomotif Mobil Lanjutan 
  24. Otomotif Mobil Spesial AC
  25. Otomotif Mobil Spesial Audio & Asesoris 
  26. Listrik dan Pendingin 
  27. Stir Mobil 
  28. Teknisi Komputer 
  29. Teknisi HP 
  30. Batik 
  31. Baki Lamaran 
  32. Bahasa Korea
  33. Bahasa Inggris 
Semua Kegiatan yang dijadwalkan terbuka bagi Masyarakat Kudus, dengan harapan menjadikan terampil dan siap kerja di dunia Industri dan Mampu menghasilkan wirausahawan baru di Lingkungan Kabupaten Kudus 
Jika Anda berminat silahkan daftar ke 

Kantor UPT. Balai Latihan Kerja 

DINAS TENAGA KERJA, PERINDUSTRIAN, KOPERASI DAN UKM KABUPATEN KUDUS

Jalan Conge Ngembalrejo, Kudus

atau bisa melalui website :
pendaftaran.blkkabkudus.com

DAFTAR PELATIHAN BIDANG KOPERASI DAN UKM


Pada Tahun Anggaran 2017, Bidang Koperasi dan UKM akan mengadakan pelatihan kewirausahaan. Adapun pelatihan tersebut ditujukan untuk Masyarakat Kudus yang sudah mempunya usaha, dengan harapan usaha yang dijalankan akan menjadi berkembang. Berikut yang akan dilaksanakan sebagai berikut :
Pelatihan Kewirausahaan Tata Boga antara lain :
  1. Pelatihan Usaha Produksi Kue Basah 
  2. Pelatihan Usaha Produksi Kue Kering 
  3. Pelatihan Usaha Produksi Puding 
  4. Pelatihan Usaha Produksi Aneka Minuman 
  5. Pelatihan Usaha Produksi Olahan Bahan Singkong 
  6. Pelatihan Usaha Produksi Aneka Bakery 
  7. Pelatihan Usaha Produksi Aneka Cake
  8. Pelatihan Usaha Produksi Olahan Ikan 
Pelatihan Kewirausahaan Konveksi dan Keterampilan Jahit antara lain :
  1. Pelatihan Pembuatan Busana Muslim 
  2. Pelatihan Pembuatan Pakaian Wanita 
Persyaratan Pendaftaran :
  1. Pendaftar / Calon peserta hadir secara pribadi (tidak bisa diwakilkan) 
  2. Mengisi Formulir yang telah disediakan 
  3. Sudah menjalankan usaha / wirausahawan 
  4. belum pernah mengikuti pelatihan yang sejenis
  5. Menyerahkan persyaratan sebagai berikut :
  6. Fotocopy KTP yang masih berlaku (1 lembar)
  7. Fotocopy KK (1 lembar)
  8. Pas Foto ukuran 4 x 6 cm ( 2 lembar)
  9. Surat Keterangan dari Desa yang menyatakan bahwa yang bersangkutan memiliki usaha 
  10. Sanggup mengikuti pelatihan sebagaimana ketentuan yang berlaku 
  11. Semua berkas dimasukkan ke dalam stopmap

Jika Anda Berminat mengikuti pelatihan sebagaimana tercantum diatas, Bisa segera daftar ke

Dinas Tenaga Kerja, Perindustrian, Koperasi dan UKM Kabupaten Kudus

BIDANG KOPERASI DAN UKM (Kompleks BLK Lantai 2)


Jalan Conge No. 99, Ngembalrejo , Bae, Kudus


Telpon (0291) 438691

Contact Person :

Drs. Abi Wibowo    (085237703530)
Rofiq Fachri, SH     (081325662588)
Mahmudah W., SH  (081390789618)
Zaenal Arifin, B. Sc (081326039338)
Lucia Wahyu Untari (082133756185)
Sabdya Triyatning    (08156514307)

DAFTAR PELATIHAN BIDANG PERINDUSTRIAN TAHUN 2017

TELAH DIBUKA PENDAFTARAN PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN

GRATIS


Dalam rangka mendukung Visi Bupati Kudus untuk mewujudkan Kudus yang semakin sejahtera, Dinas Perindustrian, Koperasi dan UMKM Kabupaten Kudus pada Tahun Anggaran 2017, melaksanakan Kegiatan Penguatan Ekonomi Masyarakat Di Lingkungan IHT Dalam Rangka Pengentasan Kemiskinan, Mengurangi Pengangguran dan Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah Melalui Pengembangan Industri Berbasis Teknologi yang terdiri dari Pelatihan Pengembangan Usaha dan Pelatihan Penumbuhan Wirausaha Baru. Adapun Kegiatan Pelatihan Kewirausahaan yang dilaksanakan antara lain :
  1. Pelatihan Kerajinan Logam 
  2. Pelatihan Produksi Mesin 
  3. Pelatihan Jasa Perbaikan Mesin 
  4. Pelatihan Aplikasi Berbasis Komputer 
  5. Pelatihan Aplikasi Smartphone 
  6. Pelatihan Desain Web 
  7. Pelatihan Desain Grafis dan Advertising 
  8. Pelatihan Desain dan Produksi Kaos
  9. Pelatihan Desain dan Produksi Bordir
  10. Pelatihan Desain dan Produksi Batik 
  11. Pelatihan Desain dan Produksi Sepatu dan Asesoris
  12. Pelatihan Produksi dan Pemasaran Kue Basah 
  13. Pelatihan Produksi dan Pemasaran Kue Kering 
  14. Pelatihan Produksi dan Pemasaran Roti dan Cake 
  15. Pelatihan Produksi dan Pemasaran Olahan Ikan dan Daging 
  16. Pelatihan Desain dan Teknologi Pengemasan Makanan 
  17. Pelatihan Pemasran Produk Fashion 
  18. Pelatihan Desain dan Produksi Kerajinan Kaca 
  19. Pelatihan Desain dan Produksi Kerajinan Kayu dan Bambu 
Adapun daftar Magang Wirausaha yang akan dilaksanakan adalah 
  1. Magang Batik 
  2. Magang Tas 
  3. Magang Bordir 
  4. Magang Makanan 


Jika Anda Berminat silahkan tunggu pendaftaran akan dibuka mulai Februari 2017

Informasi lebih lanjut silahkan datang ke 

BIDANG PERINDUSTRIAN

DINAS TENAGA KERJA, PERINDUSTRIAN, KOPERASI DAN UKM KAB. KUDUS

Jalan Conge No. 99 , Ngembalrejo, Bae, Kudus

Kompleks Kantor BLK Kudus

 


Kamis, 12 Januari 2017

SELAMAT TAHUN BARU 2017


SELAMAT TAHUN BARU 2017, SEMOGA SUKSES SELALU DAN SEMOGA APA YANG DICITA-CITAKAN SEMOGA TERCAPAI