Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Bekerjasama dengan Dinas Perindustrian, Koperasi dan UMKM Kab. Kudus akan mengadakan Pelatihan Pengembangan Mesin Rekayasa Bagi Wirausaha Baru yang akan dilaksanakan pada :
Hari : Selasa s/d Kamis
Tanggal : 15 s/d 17 September 2015
Tempat : IKM Bengkel Las " Garuda Teknik "
Jalan Raya Purwodadi - Blora No. 5 Grobogan
Kuota Peserta : 6 (enam) Orang Untuk Kudus
Adapun Persyaratan lain sebagai berikut :
- Peserta adalah Calon Wirausaha Baru Dibidang Permesinan.
- Bersedia mengikuti pelatihan selama 3 (tiga) hari.
- Peserta mendapat fasilitas akomodasi, konsumsi, perlengkapan dan bantuan transport sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Pendaftaran Gratis....
Informasi Pendaftaran dapat menghubungi :
Dinas Perindustrian, Koperasi dan UMKM Kab. Kudus
Kompleks Perkantoran Jalan Mejobo No. 45 Kudus(Nur Istiyani)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar